Sunday, March 8, 2015

Menonaktifkan Autoplay Pada Windows

Jika anda merasa risih atau terganggu ataupun merasa kurang aman ketika windows melakukan proses AutoPlay saat anda memasukan CD atau pun perangkat penyimpanan eksternal lain (flash disk, SD card, dan lain-lain). anda dapat menonaktifkan Autoplay tersebut melalui service Group Policy dengan mengikuti langkah-langkah berikut.
  •  Klik Start - lalu klik Run, atau bisa langsung menekan windowsButton + R.
    kemudian masukan perintah gpedit.msc kemudian klik OK atau tekan Enter.


  •  Selanjutnya pada bagian Grup Policy ,klik direktori System yang berada didalam direktori Administrative Templates. (Lihat Gambar dibawah)


  •  kemudian kemudian klik ganda pada tulisan : "Turn off Autoplay"


  •  Kemudian Pilih Enabled, dan pada bagian Turn off Autoplay on :, pilih All drives. Kemudian Klik OK (Lihat Gambar)


||...Semoga bermanfaat ...||

0 comments:

Post a Comment